Korem 083/Bdj Senam Aerobic Bersama Satbalak Wilayah Malang

Malang. (Cokronews.com) – Menjaga kesehatan dan kebugaran fisik sangat penting agar tubuh tetap prima, Korem 083/Bdj melaksankan oleh raga bersama Senam Aerobic di Lapangan Brawijaya Rampal. Jum’at (18/11/2022).

Kondisi tubuh prima akan mendukung tugas tugas dengan baik. Disamping olah raga juga sebagai wadah untuk jalin silaturahmi. Demikian kegiatan olahraga bersama satuan Korem 083/Bdj dan Balakrem yang dilaksanakan setiap Jumat pada minggu ketigan tiap bulan.

Tampak Komandan Korem 083/Bdj Kolonel Inf M. I Gogor A. A mengikuti senam bersama personel lainnya dengan semangat dengan iringan musik Aerobic. Selain itu senam juga diikuti oleh masyarakat yang sedang berolahraga pagi sehingga menjadikan wadah utk komunikasi sosial. (Penrem 083/Bdj)

BACA JUGA ; Tingkatkan Sinergitas, Polsek sanankulon Gelar Apel Gabungan QUICK WINS PRESISI dengan anggota TNI Koramil 0808/04 sanankulon

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *