KPU Kabupaten Magetan Mengadakan Rapat Pleno Terbuka Tahun 2024

Magetan. (Cokronews.com) – Ketua KPU Fachrudin S.Ag,Pimpin Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Dan Penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) tingkat Kabupaten pada Pemilihan umum Tahun 2024 Komisi Pemilihan Umum Kab. Magetan oleh KPU Magetan di Aula pertemuan Hotel Imelda Magetan Jl. A. Yani No. 15 Kelurahan,Kepolorejo , Magetan

Dalam Sambutanya,Fachrudin, S.Ag (Ketua KPU Magetan/Divisi Mengatakan,
Berdasarkan aturan No.7 tahun 2022 tentang aturan daftar pemilih dalam pemilihan umum yang Di Selenggarakan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Dan Penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2024.Di Hotel Imelda Magetan tersebut

Dalam proses DPT diharapkan tidak ada yang dobel sesuai analisis secara atministratif dan jangan merubah mansed cara kerja karena meskipun sudah penetapan DPT tapi akan tetap ada perubahan DPT yang di sebabkan adanya kematian dan TNI/Polri yang pensiun.

Pada pelaksanaan pemutakhiran data pemilih, penetapan DPT harapannya bisa dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dengan berdasarkan peraturan.

DPSHP tingkat kecamatan oleh Ibu Nanik Yasiroh
Rekapitulasi Daftar pemilih tetap Mendapatkan data sejak DPSHP dikumpulkan serta tanggapan masukan dari panwascam, masukan dari masyarakat, Bawaslu dan pihak-pihak terkait.

Dari jumlah awal DPSHP Magetan sejumlah 539.677 setelah mengalami perbaikan berubah dengan hasil 539.555. Sesuai SE 57 dan SE 90 sampai dengan kemaren akirnya dengan berbagai perubahan dengan (287 pemilih baru), (TMS 965) dan (ubah data 119)

Tahapan-tahapan pemilu 2024 masih berlangsung dan semakin mendekati pelaksanaannya nanti akan dimungkinkan banyak dinamika diharapkan KPU tetap tenang dan cermat menyikapi hal tersebut. Pungkasnya(ipung agustina)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *